Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2020

UTS 1 - TEORI DAN PERILAKU ORGANISASI KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
Nama: ERLITA NATASYA ANGKAT Jurusan: SISTEM INFORMASI - S1 Kelas: PAGI   2. 10. Inti dari jurnal tersebut adalah:  Dengan mempelajari Perilaku Organisasi kita bisa mengenali, mendiagnosis dan menjelaskan kejadian-kejadian, yang secara teratur dan prediktabel terjadi dalam sebuah organisasi. Mengenali kejadian seperti ini sangat bermanfaat bagi para manajer, sebab bisa digunakan untuk mengidentifikan masalah, menjelaskan apa yang sedang terjadi dalam sebuah organisasi dan menjelaskan apa yang seharusnya dilakukan para manajer.  Dengan mempelajari Perilaku Organisasi kita juga akan bisa memprediksi masa depan organisasi dengan menggunakan kejadian masa kini sebagai prediktornya. Sebab, organisasi umumnya didirikan bukan untuk jangka pendek melainkan untuk jangka panjang bahkan, kalau mungkin, untuk waktu yang tidak terbatas.  Dengan mempelajari Perilaku Organisasi kita akan lebih mampu mengendalikan perilaku m...

TUGAS MANDIRI 3 -TEORI DAN PERILAKU ORGANISASI KAMPUS ITBI MILENIAL

Gambar
Nama: ERLITA NATASYA ANGKAT Jurusan: SISTEM INFORMASI - S1 Kelas: PAGI                 J UR N A L   P E R I L A K U   OR G A N I S A S I   Perilaku Organisasi:  merupakan sebuah disiplin ilmu yang mempelajari tentang prilaku individu dan tingkat kelompok dalam organisasi  serta dampak terhadap kinerja (baik kinerja organisasi, kelompok ataupun individual).  Sejarah Singakat Prilaku Organisasi. Walaupun studi ini menelusuri akarnya pada Max Weber serta  pakar yang sebelumnya, studi organisasi biasanya dianggap baru dimulai sebagai disiplin akademik bersamaan dengan datangnya manajemen ilmiah pada tahun 1890-an, dengan Taylorisme yang mewakili rangkaian intruksi serta studi tentang gerak-waktu akan menyebabkan peningkatan produktivitas. Studi tentang berbagai sistem kompensasi pun dilakukan. Setelah Perang Dunia I, fokus dari studi organisasi bergeser kepada analisis terhadap bagaimana faktor-faktor manusia serta p...